Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Keletihan pada Ibu Post Partum dalam Pemberian Asi di RS. Emanuel Purwareja Klampok Banjarnegara
DOI:
https://doi.org/10.35960/vm.v15i2.860Keywords:
dukungan keluarga, keletihan post partum, pemberian ASIAbstract
Pada periode post partum ibu akan mengalami keletihan dalam menyusui dan sangat membutuhkan dukungan serta pertolongan dari orang terdekat yang akan mempengaruhi pemberian ASI dimana resiko kematian bayi baru lahir dapat ditekan. Data presentase secara nasional pada tahun 2019 pemberian ASI bayi baru lahir sebesar 67,74% sedangkan Kabupaten Banjarnegara persentase sebesar 60,6% dan menduduki peringkat ke 13 se-Jawa Tengah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan keletihan pada ibu post partum dalam pemberian ASI di Rumah Sakit Emanuel Banjarnegara tahun 2022. Penelitian ini menggunakan analitik korelatif dengan pendekatan cross sectional. Jumlah sampel ibu post partum yang diambil sebanyak 31 orang yang memenuhi kriteria inklusi maupun eksklusi dengan teknik sampling insidental atau accidental sampling. Pengambilan data menggunakan instrumen kuesioner dukungan keluarga dan PFS (Postpartum Fatique Scale) dengan pengolahan data menggunakan teknik analisis korelasi Spearman’s. Hasil uji analisis didapat nilai dengan signifikansi hubungan dukungan keluarga dengan keletihan sebesar p-value 0,001 (p<α=0,05) dan nilai correlation coefficient 0.581 dimana hasil tersebut dikatakan terdapat hubungan dukungan keluarga dengan keletihan memiliki hubungan yang sedang atau cukup kuat
References
Edisi 2 (Q. E. S. Adnani & D. R. Pangestuti (eds.); 2nd ed.). Idbookstore.id
Arisani, G., & Sukriani, W. (2020). Determinan Perilaku Menyusui dengan Keberhasilan ASI Eksklusif di Wilayah Kerja Puskesmas Menteng Kota Palangka Raya. Window of Health : Jurnal Kesehatan, 3(2), 104–115. https://doi.org/10.33368/woh.v0i0.294
Deviana, R. (2019). Hubungan kelelahan postpartum dengan motivasi pemberian asi di wilayah kerja Puskesmas Sewon II Bantul Yogyakarta.
Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah. (2019). Profil Kesehatan Provinsi Jateng Tahun 2019. Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah, 3511351(24), 273–275.
Hutauruk, A. (2019). Hubungan Dukungan Keluarga dengan Perilaku Menyusui di RSU Sundari Medan.
Kemenkes. (2020). Profil Kesehatan Indonesia 2019. https://doi.org/10.5005/jp/books/11257_5
Kim, J. I., & Lee, K. J. (2017). Bladder Symptoms, Fatigue and Physical Activity in Postpartum Women. Asian Nursing Research, 11(1), 50–55. https://doi.org/10.1016/J.ANR.2017.03.002
Kinasih, P. (2017). Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Pemberian Asi Eksklusif Di Puskesmas Wonosari I Kabupaten Gunungkidul Tahun 2017. Jurnal Bidan Komunitas, VIII, 1–12.
Kusumasari, R. V. (2018). Kelelahan Postpartum Antara Ibu Primipara dan Multipara di Wilayah Kerja Puskesmas Piyungan Kabupaten Bantul: Comparative Study. Health Sciences and Pharmacy Journal, 2(1), 16.
https://doi.org/10.32504/hspj.v2i1.23
Lawira, A. M. (2018). Durasi Menyusui, Dukungan Keluarga Dan Pengetahuan Mempengaruhi Perilaku Ibu Dalam Pemberian Asi Eksklusif Di Puskesmas Malei Kabupaten Poso. Poltekita : Jurnal Ilmu Kesehatan, 12(02). https://doi.org/10.33860/jik.v12i02.109
Ledya, E., & Sinaga, S. (2017). Skripsi hubungan keletihan ibu post partum dengan motivasi pemberian asi pada ibu postpartum 7-14 hari di posyandu wilayah kerja puskesmas muara enim.
Mamangkey, S. J. ., Rompas, S., & Masi, G. (2018). HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI DI PUSKESMAS RANOTANA WERU. JURNAL KEPERAWATAN, 6(1).
Sandeep Jaywant, S., Ramakant Giri, D., & Patil, S. (2021). EFFECT OF QUALITY OF SLEEP AND LEVEL OF FATIGUE ON THE BREASTFEEDING EFFICACY IN POSTPARTUM LACTATING MOTHERS—CROSS SECTIONAL STUDY. INDIAN JOURNAL OF APPLIED RESEARCH. https://doi.org/10.36106/ijar/8909580
Senol, D., Yurdakul, M., & Özkan, S. (2019). The Effect of Maternal Fatigue on Breastfeeding. Nigerian Journal of Clinical Practice, 22, 1070–1077. https://doi.org/10.4103/njcp.njcp
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Tindakan. Alfabeta.
Tjung, V., Umma, H. A., & Subandono, J. (2021). Hubungan Jumlah dan Urutan Anak dengan Praktek Pemberian ASI. Smart Society Empowerment Journal, 1(1), 7.
Wulandari, R. P., & Mufdlilah, M. (2020). Faktor demografi dan obstetrik dalam mempengaruhi kualitas hidup postpartum. Jurnal Kebidanan, 9(2), 129. https://doi.org/10.26714/jk.9.2.2020.129-142
Yesilcinar, I., Yavan, T., Karasahin, K. E., & Yenen, M. C. (2017). The identification of the relationship between the perceived social support, fatigue levels and maternal attachment during the postpartum period. Journal of Maternal-Fetal and Neonatal Medicine, 30(10), 1213–1220. https://doi.org/10.1080/14767058.2016.1209649
Haryati, E. (2019). Asuhan Keperawatan Post Partum (1st ed). Yogyakarta: Deepublish.
Zubaidah et al. (2021). Asuhan Keperawatan Nifas (1st ed). Yogyakarta: Deepublish
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Submitted paper will be firstly reviewed by the editors to determine whether the paper meet the edition theme and submission guidelines. Papers which meet the theme and the guidelines will be assigned to selected reviewers for peer-reviews. Viva Medika: Jurnal Kesehatan, Kebidanan dan Keperawatan is a double blind peer-reviewed journal which involves reviewers based on their experties relevant to the topic of the paper. Final decision of paper acceptance is solely decided by the editors according to reviewers' comment.
Plagiarism and self-plagiarism are prohibited. Viva Medika: Jurnal Kesehatan, Kebidanan dan Keperawatan uses PlagiarismCheckerX and iThenticate to scan papers for detecting plagiarism. Thus, Appropriate citation and quotation should be used